Strategi Bargaining Penjualan Secara Langsung Dipasar Minggu Dalam Menghadapi Persaingan Dengan Pasar Modern

Authors

  • Ayu Oktaviani Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi STEMBI Bandung

Keywords:

Tawar-menawar, Penjual, Pembeli , Strategi, Negosiasi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara cara bargaining penjual dan pembeli yang terjadi dipasar minggu dan juga strategi cara penetapan keputusan dengan pembeli. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif. Sumber data penelitian ini adalah keseluruhan interaksi antara penjual dengan pembeli,dengan menanyakan strategi yang digunakan penjual dalam proses bargaining yang terjadi dipasar minggu. Teknik dalam mengumpulkan datanya yaitu dengan cara mewawancarai pedagang pedagang dan juga merekam jawaban pedagang. Setelah itu tahap menyimpulkan datanya yaitu dengan cara (1) mengidentifikasi data, (2) mengklasifikasi data, (3) menganalisis data, (4) menyimpulkan hasil analisis data. Hasil penelitian ini ditemukan tiga strategi dalam tahap tawar menawar yaitu . Proses tawar menawar antara pembeli dan penjual, Strategi penetapan keputusan negosiasi, komunikasi antara pembeli dan penjual.

References

Abdul, Y. (2022, Februari 03). Pengertian Strategi, Tujuan, Jenis dan Contoh. Retrieved from deepublish: https://penerbitbukudeepublish.com/materi/pengertian-strategi/

Ai Annisaa Utami, Z. S. (2019). ANALISIS STRATEGI PENETAPAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA OJEK ONLINE PT GO-JEK INDONESIA. Journal of Applied Business and Economics (JABE),Vol. 6 No. 2, 137-156.

Gie. (2020, September 29). Mengetahui Pentingnya Bargaining Power pada Sebuah Bisnis. Retrieved from Accurate.

Gie. (2021, Juni 02). Apa itu Harga? Berikut Pengertian Lengkap dan Fungsinya. Retrieved from Accurate: https://accurate.id/ekonomi-keuangan/apa-itu-harga/

Idris, M. (2021, Oktober 15). Pasar: Pengertian, Fungsi, Jenis, dan Contohnya. Retrieved from kompas.com: https://money.kompas.com/read/2021/10/15/135129526/pasar-pengertian-fungsi-jenis-dan-contohnya?page=all

Ni Made Sauca Yukti, I. W. (2017). PRINSIP KERJA SAMA DALAM INTERAKSI JUAL BELI DI PASAR TRADISIONAL BANYUASRI DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PEMBELAJARAN TEKS NEGOSIASI. e-Journal Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Undiksha,Volume : Vol: 7 No: 2, 1-100.

Retno Susanto, G. A. (2021). Pola Tuturan Negosiasi Penjual Sebagai Upaya Meraih Minat. Al-Munzir Vol. 14. No.1, 125-136.

Riadi, M. (2020, November 29). Populasi dan Sampel Penelitian (Pengertian, Proses, Teknik Pengambilan dan Rumus). Retrieved from kajian pustaka.com: https://www.kajianpustaka.com/2020/11/populasi-dan-sampel-penelitian.html

S Subhani, H. H. (2021). NEGOSIASI PEMBELI DAN PEDAGANG DI PASAR TRADISIONAL GEUDONG (Studi pada Penjual Pakaian Dewasa di Kecamatan Samudera Kabupaten Aceh Utara. Jurnal Jurnalisme, -1-92.

Wahyuni, D. (Juni 2018). PROSES NEGOSIASI DALAM KERJASAMA PT. ARINA MULTIKARYA DENGAN PT. RAMA INDONESIA. Jurnal ilmiah ilmu komunikasi Volume XIV No. 2., 110-200.

Downloads

Published

2022-05-25

How to Cite

Ayu Oktaviani. (2022). Strategi Bargaining Penjualan Secara Langsung Dipasar Minggu Dalam Menghadapi Persaingan Dengan Pasar Modern. Jurnal Manajemen, Ekonomi, Keuangan Dan Akuntansi, 3(1), 507–513. Retrieved from https://ejurnal.poltekkutaraja.ac.id/index.php/meka/article/view/166

Issue

Section

Articles