Berbagai Kebijakan Perusahaan atau Industry Dalam Meningkatkan Produktivitas, Efisiensi, dan Pendapatannya

Authors

  • Angelina Zhang mahasiswi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebijakan dalam meningkatkan produktivitas, efisiensi dan pendapatan dari PT Indofood CBP Sukses Makmur. Dibutuhkannya strategi dalam perusahaan, strategi merupakan cara menciptakan situasi yang ekonomis dan mencari cara untuk keberlanjutannya dalam mencari posisi bersaing yang menguntungkan. Terdapat banyak metode pengukuran kerja yang digunakan, salah satunya yang paling sederhana adalah sampling kerja (work sampling). Dalam menjalankan kegiatan operasionalnya, Indofood memperoleh manfaat dari ketangguhan model bisnisnya yang terdiri dari lima kelompok usaha strategis yang saling melengkapi, Indofood mempunyai beberapa anak perusahaan yang saling terkait satu sama lain.Dengan penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan mengenai kebijakan dari PT Indofood CBP Sukses Makmur

References

Mubarok, M. H. (2014). Strategi Pertumbuhan Berkelanjutan Indofood Di Pasar Kompetitif. BISNIS : Jurnal Bisnis Dan Manajemen Islam, 2(2), 99. https://doi.org/10.21043/bisnis.v2i2.5270

Munawir, S. (2019). Analisis Laporan Keuangan. In Liberty.

Plaza, S. (2011). PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk . (hal. 130–131).

Analisis Proses Bisnis dan Strategi Bisnis PT. (n.d.). No, C. R. (2010). Indofood agri resources ltd. (hal. 1–8).

Annual Report _ Indofood CBP. (n.d.).

Downloads

Published

2022-05-25

How to Cite

Zhang, A. (2022). Berbagai Kebijakan Perusahaan atau Industry Dalam Meningkatkan Produktivitas, Efisiensi, dan Pendapatannya. Jurnal Manajemen, Ekonomi, Keuangan Dan Akuntansi, 3(1), 334–341. Retrieved from https://ejurnal.poltekkutaraja.ac.id/index.php/meka/article/view/132

Issue

Section

Articles