Prosedur Dan Permasalahan Pengklaiman Jaminan Kematian Di BPJS Ketenagakerjaan Cabang Banda Aceh

PROSEDUR DAN PERMASALAHAN PENGKLAIMAN JAMINAN KEMATIAN DI BPJS KETENAGAKERJAAN CABANG BANDA ACEH

Authors

  • Rahmat Arfan Politeknik Kutaraja

Keywords:

BPJS, Employment, Insurance, Death, Worker, Claim

Abstract

BPJS Ketenagakerjaan memiliki salah satu program yang sangat bermanfaat bagi tenaga kerja dan keluarganya bahkan setelah tenaga kerja meninggal dunia, yaitu program JKM (Jaminan Kematian). JKM memiliki berbagai manfaat yang akan dirasakan oleh ahli waris dan seluruh keluarga tenaga kerja setelah ahli waris berhasil melakukan klaim JKM. Pengklaiman JKM sendiri melalui proses dan prosedur yang mewajibkan ahli waris untuk melengkapi dokumen-dokumen persyaratan. Banyak masyarakat belum mengetahui manfaat bahkan cara klaim JKM. Oleh karena itu, penulis melakukan studi dan penelitian mengenai  JKM. Penelitian dengan judul “Prosedur dan Permasalahan Pengklaiman JKM di BPJS Ketenagakerjaan cabang Banda Aceh” ini, memiliki rumusan masalah bagaimana prosedur klaim dan permasalahan apa yang ditemukan saat ahli waris melakukan klaim JKM di BPJS Ketenagakerjaan Banda Aceh, tempat penulis melakukan penelitian.

References

Admin LinovHR. (2019). Mengenal Jenis-Jenis Kepesertaan BPJS, diakses Juni, 23,2021 (Online). https://www.linovhr.com/jenis-jenis-kepesertaan/

Anuwat, S. (1996). Situation Analysis on Health Insurance and Future Development. Bangkok: Health Systems Research Institute

Arikunto, S. (2006). Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Bumi Aksara

Arikunto, S. (2016). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Arum Sutisni Putri (2020). BPJS Ketenagakerjaan: Sejarah Singkat, Jenis, Visi, dan Misi, diakses Juni, 30,2021 (Online). https://www.kompas.com/skola/read/2020/01/15/160000469/bpjs- ketenagakerjaan--sejarah-singkat-jenis-visi-dan-misi

Creswell, John W. (2014). Research Design: Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif dan Mixed. Yogyakarta:Pustaka Pelajar.

Dalimuntie, I.F.D. (2019). Analisis Sistem Klaim Jaminan Hari Tua pada BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tanjung Morawa Studi Kasus Tenaga Kerja Pensiun dan Mengundurkan diri. Tugas Akhir: Program Studi Perbankan dan Keuangan Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Medan.

Hartono, J.H. (2018). Metoda Pengumpulan dan Teknik Analisis Data. Yogyakarta: Penerbit Andi

Kertonegoro, S. (1982). Jaminan Sosial: Prinsip dan Pelaksanaannya di Indonesia. Jakarta: Penerbit Mutiara.

Mutia Isni Rahayu. (2021). Ketahui Berbagai Program dan Cara Mendaftar BPJS Ketenagakerjaan bagi Karyawan, diakses Juni, 21,2021 (Online). https://glints.com/id/lowongan/bpjs-ketenagakerjaan/#.YOPo9JhKjDd

Pane, M. (2019). Analisis Sistem Klaim Jaminan Hari Tua dan Perhitungannya pada BPJS Ketenagakerjaan Cabang Medan Utara. Skripsi; Program Studi Akuntansi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 26 Tahun 2015 Tentang Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Program Jaminan Kecelakaan Kerja Dan Jaminan Kematian

Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 29 Tahun 2015 Tentang ata Cara Pendaftaran Kepesertaan, Pembayaran dan Penghentian Manfaat Jaminan Pensiun

Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 7 Tahun 2017 Tentang Program Jaminan Sosial Tenaga Kerja di Indonesia

Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 5 Tahun 2021 Tentang Tata Cara Penyelenggaraan Program Jaminan Kecelakaan Kerja, Jaminan Kematian, dan Jaminan Hari Tua

Peraturan Pemerintah No. 82 tahun 2019 tentang Beasiswa Bagi Anak Dari Peserta Yang Meninggal Dunia atau Cacat Total Tetap Akibat Kecelakaan Kerja

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 37 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Jaminan Kehilangan Pekerjaan

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Program Jaminan Kecelakaan Kerja dan Jaminan Kematian

Romi Satria Wahono (2012). Kiat Menyusun Kerangka Peikiran Penelitian, diakses Juni, 29,2021 (Online). https://romisatriawahono.net/2012/08/07/kiat-menyusun-kerangka-pemikiran-penelitian/

Rukajat, A.J. (2018). Pendekatan Penelitian Kuantitatif: Quantitative Research Approach. Yogyakarta: Deepublish

Siahan, H.D. (2016). Analisis Prosedur Pengajuan Klaim Jaminan Pensiun pada BPJS Ketenagakerjaan Cabang Medan Belawan. Tugas Akhir ; Program Studi DIII Keuangan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

Sugiyono. (2015). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Pasal 34 ayat 2 tentang Jaminan Sosial.

Undang-Undang Republik Indonesia No. 40 tahun 2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional.

Undang-Undang Republik Indonesia No. 24 Tahun 2011 Tentang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial

Yuvalianda. (2019). Statistik Deskriptif: Pembahasan Lengkap dan Contoh , diakses Juli, 8,2021 (Online). https://yuvalianda.com/statistik-deskriptif/

Downloads

Published

2022-05-25

How to Cite

Arfan, R. . (2022). Prosedur Dan Permasalahan Pengklaiman Jaminan Kematian Di BPJS Ketenagakerjaan Cabang Banda Aceh: PROSEDUR DAN PERMASALAHAN PENGKLAIMAN JAMINAN KEMATIAN DI BPJS KETENAGAKERJAAN CABANG BANDA ACEH. Jurnal Manajemen, Ekonomi, Keuangan Dan Akuntansi, 3(1), 413–418. Retrieved from http://ejurnal.poltekkutaraja.ac.id/index.php/meka/article/view/146

Issue

Section

Articles