Evaluasi Perlakuan Akuntansi Piutang Pada Usaha Ekonomi Kelurahan Simpan Pinjam (UEK-SP) Belutu Jaya Kecamatan Kandis Provinsi Riau

Authors

  • Jefriyanto STIE Mahaputra Riau
  • Masril STIE Mahaputra Riau
  • Siti Nurjanah STIE Mahaputra Riau

Keywords:

Akuntansi, Piutang, Standar Akuntansi Keuangan, SAK

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah UEK-SP Belutu Jaya telah menerapkan perlakuan akuntansi piutang sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) yang berlaku. Data-data dikumpulkan melalui wawancara, observasi dan Studi kepustakaan. Selanjutnya data yang telah diperoleh dievaluasi dengan membandingkan keadaan yang sebenarnya dengan teori teori yang relevan Sesuai dengan SAK, guna mendapatkan hasil yang terkait dengan pelaksanaan evaluasi perlakuan akuntansi piutang berdasarkan SAK bagaimana piuatang diakui, dicatat, dinilai, dan dilaporkan oleh UEK-SP Belutu Jaya. Berdasarkan penelitian ini penulis dapat menyimpulkan bahwa UEK-SP Belutu Jaya Kecamatan Kandis dalam keberlakuan akuntansi piutangnya sudah sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) yang berlaku.

References

Hery. 2014. Akuntansi Dasar 1 & 2. Jakarta: PT Gramedia.

Hidayat, Rahmat dan Ratna Sari Dewi. 2017. Akuntansi Keaungan Menengah I. Jakarta: PT. Citra Aditya Bakti.

Indriani, Evi. 2013. Akuntansi Gampang. Jakarta Timur: Dunia Cerdas.

Mahardika Putra, Indra. 2017. Pengantar Akuntansi. Yogyakarta: Quadrant.

Moleong, Levy J. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Manuel, Aprilia V. 2017. Analisis Perlakuan Akuntansi Piutang di PT. Sucofindo (Persero) Cabang Jakarta: Jurnal Riset Akuntansi, Vol 12, No. 2

M. Sadeli, Lili. 2014. Dasar-Dasar Akuntansi. Edisi 1. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Nayla, Akifa P. 2013. Dasar-Dasar Akuntansi Perkantoran. Jogjakarta: Laksana.

Saryono, 2010. Metode Penelitian Kualitatif, PT. Alfabeta, Bandung

Sodikin, Slamet Sugiri. 2013. Akuntansi Pengantar 2 Berbasis SAK ETAP 2009. Yogyakarta: Unit Penerbit dan Percetakan STIM YPKN.

Soemarso. 2004. Akuntansi Suatu Pengantar. Jakarta: PT. Salemba Empat.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&B. Bandung: Alfabeta.

Sumarsan, Thomas. 2013. Akuntansi Dasar Dan Aplikasi Dalam Bisnis Versi IFRS, Jilid 2. Jakarta Barat: PT. Indeks

Syakur, Ahmad Syafi’i. 2014. Intermediate Accounting. Gresik: Publisher

Wiratna Sujarweni, V. 2015. Sistem Akuntansi. Yogyakarta: Pustaka Baru Pres.

Downloads

Published

2021-11-15

How to Cite

Jefriyanto, Masril, & Nurjanah, S. (2021). Evaluasi Perlakuan Akuntansi Piutang Pada Usaha Ekonomi Kelurahan Simpan Pinjam (UEK-SP) Belutu Jaya Kecamatan Kandis Provinsi Riau. Jurnal Manajemen, Ekonomi, Keuangan Dan Akuntansi, 2(2), 278–283. Retrieved from https://ejurnal.poltekkutaraja.ac.id/index.php/meka/article/view/116